Cara Mendapatkan Penghasilan Online Melalui Affiliate Marketing


Berbisnis melalui media online saat ini banyak dilakukan oleh hampir sebagian besar pekerja kantoran untuk menambah penghasilan di tengah persaingan kerja yang semakin ketat. Ide bisnis online pun saat ini bermunculan dengan berbagai macam bentuk baik dalam menjual jasa maupun produk. Jika Anda ingin memulai bisnis, tapi masih bingung memilih dan tidak punya modal yang memadai maka bisnis affiliate bisa menjadi pilihan bisnis online yang tepat. 

Berikut ini alasan mengapa Anda harus memulai Affiliate marketing : 

Bisnis Affiliate Modalnya Kecil 
Dengan bermodalkan laptop dan jaringan internet dilanjutkan membuat website atau blog dan mendaftar di e-commerce yang menyediakan program affiliate bisnis ini sudah dapat dijalankan. 

Potensi Keuntungan Tidak Terbatas
Keuntungan besar bisa Anda dapatkan jika berhasil menjual banyak produk dari vendor/ merchant. Bisnis ini juga tidak tidak terikat jam kerja, jadi bisa mempromosikan produk affiliate kapan saja dan dari mana saja.

Bisnis Buat Orang yang Suka Kompetisi 
Jika Anda orang yang suka kompetisi, bisnis affiliate ini sangat cocok. Anda harus mampu menganalisa produk mana yang paling laku dan mengukur setiap strategi pemasaran sampai menemukan strategi yang paling tepat untuk bersaing dengan pebisnis affiliate lainnya.

Bisa Memilih Produk Apapun. 
Di affiliate marketing Anda bisa memilih produk apapun yang akan Anda jual. Jadi tidak seperti sistem reseller atau bisnis MLM. Di sebuah e-commerce, pasti menyediakan banyak sekali produk jadi anda bisa memilih produk mana yang akan dijual dan mana yang tidak.

Qwords  memiliki program afiliasi dimana peserta afiliasi akan mendapatkan bonus langsung deposit Rp 50.000 ke akun Qwords-nya ketika melakukan pendaftaran awal. Sistem afiliasi kami sangat transparan dan mudah jadi kamu bisa tahu seberapa komisi yang kamu terima dan sangat cepat proses registrasinya, hanya dalam hitungan menit. 

Selain bonus langsung, pelanggan yang ikut serta juga akan mendapat komisi dengan cara merekomendasikan orang lain untuk membeli dan mengaktifkan layanan Qwords. Rekomendasi bisa dilakukan melalui alamat unik referral ID anda dari link yang anda bagikan. Besar komisi ditentukan berdasarkan jenis layanan yang dibeli oleh orang yang anda rekomendasikan. Komisi yang anda dapat akan dicairkan ke rekening anda.

Apa yang Anda pikirkan setelah membaca artikel ini ? Yang perlu diketahui adalah uang tidak datang begitu saja di era yang sangat kompetitif ini. Jadi tunggu apalagi mulailah berbisnis sejak dini melalui program Affiliate. 

#Linda Pratiwi
PT Qwords Company International
Kantor Yogyakarta
Jl. Blotan no. 18 Kayen Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Yogyakarta 55584 - Indonesia
Local Phone : 0274 6058800



*** Tulisan ini adalah hasil kerjasama antara Qwords.com dengan Jogjainfo.net

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Program Super Murah "Back To School" Matahari Godean Toserba & Swalayan

Lowongan Kerja Parsley

Kasus Corona DIY Tambah 10 Jadi 169, Ada dari Klaster Gereja dan Indogrosir